Sabtu, 12 Januari 2019 lalu saya berkesempatan hadir di acara 4th Anniversary Jaric. Saat saya menerima undangan dari mbak Lusi, awalnya saya berpikir Jaric itu semacam komunitas pehobi yang membuat segala macam benda berbahan kain jarik. Hahaha, dasarnya lidah Jawa. Apa yang diucap, itulah yang nempel di telinga. 😆 D – Day Bersama empat